Cara memilih Batu bata AT yang benar
Batu bata AT
Tips memilih batu bata AT berkualitas keras padat, bagaimana caranya ?
Setiap batu bata daerah manapun pastinya tidak semua type batu bata itu berkualitas keras padat karna setiap titik tanah yang di olah pastinya berbeda, jadi untuk mendapatkan batu bata AT yang berkualitas keras padat harus berhati hati karna tidak semuat batu bata AT itu bagus ada yang mudah patah ada yang mudah mripil atau getas kalau anda bisa memahami karakter batu bata AT
Untuk membedakan batu bata AT berkualitas keras padat cukup mudah, ketuk aja batu bata AT tersebut tinggal di dengar keluar suara seperti apa, kalau batu bata AT tersebut berbunyi Ting Ting pertanda batu bata tersebut mempunyai kualitas yang keras padat, tapi jika batu bata AT di ketuk berbunyi tok tok pertanda batu bata tersebut tidak memiliki tingkat padat keras berarti batu bata tersebut tidaklah berkualitas,
Selain di ketuk secara perbiji anda bisa memberikan satu sama yang lain tinggal berbunyi atau tidak, jika berbunyi menandakan batu bata AT tersebut berkualitas,tapi jika tidak Batu bata tersebut tidaklah memiliki kualitas, tidak hanya batu bata AT saja batu bata dari mana saja anda bisa membedakan mana yang berkualitas maupun tidak berkualitas,
Di sini saja menjual batu bata AT batu bata press batu bata press jumbo batu bata expose batu bata tempel , dengan kualitas padat keras